Laksanakan PTMT Mulai Semester Genap, Fakultas Atur Strategi dan Tetapkan Aturan Teknis
Pelaksanaan PTMT di Fakultas Teknik Universitas Pasundan. (Foto: Rico B) BANDUNG, unpas.ac.id – Memasuki semester genap tahun akademik 2021/2022 yang dimulai Senin, 7 Februari 2022, Universitas Pasundan menetapkan metode Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT). Teknis PTMT diserahkan kepada fakultas, tetapi diprioritaskan untuk semester 2 dan 4 yang berdomisili di kota Bandung dan sekitarnya. Kendati demikian,…