(022) 2021440
humas@unpas.ac.id
  • Arsip
    • AIPT
    • Laporan Rektor
    • Laporan Audit
  • Mitra
  • Kerjasama
    • Dalam Negeri
    • Luar Negeri
  • Alumni
  • Berita
  • Pengumuman
  • Kemahasiswaan
  • Indonesia
    • English
  • BERANDA
  • PENDAFTARAN
  • UNIVERSITAS
    • Prakata
    • Visi Misi
    • Identitas Visual
    • Akreditasi
    • Unit Kerja
    • Daya Saing
  • PROGRAM STUDI
    • Program Sarjana (S1)
      • Fakultas Hukum
        • Ilmu Hukum
      • Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
        • Ilmu Administrasi Publik
        • Ilmu Kesejahteraan Sosial
        • Ilmu Hubungan Internasional
        • Ilmu Administrasi Bisnis
        • Ilmu Komunikasi
      • Fakultas Teknik
        • Teknik Industri
        • Teknologi Pangan
        • Teknik Mesin
        • Teknik Informatika
        • Teknik Lingkungan
        • Perencaan Wilayah dan Kota
      • Fakultas Ekonomi dan Bisnis
        • Manajemen
        • Akuntansi
        • Ekonomi Pembangunan
      • Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
        • Pend. Pancasila dan Kewarganegaraan
        • Pend. Ekonomi
        • Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia
        • Pend. Biologi
        • Pend. Matematika
        • Pend. Guru Sekolah Dasar
      • Fakultas Ilmu Seni dan Sastra
        • Desain Komunikasi Visual
        • Fotografi
        • Seni Musik
        • Sastra Inggris
      • Fakultas Kedokteran
        • Pend. Kedokteran
    • Program Magister (S2)
      • Magister Administrasi dan Kebijakan Publik
      • Magister Manajemen
      • Magister Teknik Industri
      • Magister Ilmu Hukum
      • Magister Teknik Pangan
      • Magister Pendidikan Matematika
      • Magister Teknik Mesin
      • Magister Ilmu Komunikasi
      • Magister Pend.Bahasa & Sastra Indonesia
      • Magister Kenotariatan
      • Magister Akuntansi
    • Program Doktor (S3)
      • Doktor Ilmu Sosial
      • Doktor Ilmu Manajemen
      • Doktor Ilmu Hukum
    • Program Profesi
      • Profesi Guru
      • Profesi Dokter
  • TRI DHARMA
    • Pendidikan
    • Pengabdian
    • Penelitian
      • Lembaga Penelitian
      • Simlitabmas Unpas
      • Panduan Penelitian
      • Jurnal Elektronik
      • Scopus Indexed Researchs
  • PRESTASI
    • Dosen
      • Lokal
      • Nasional
      • Internasional
      • Scopus Indexed Researchs
    • Mahasiswa
      • Lokal
      • Nasional
      • Internasional
  • LAYANAN
    • Akademik
      • Biro Administrasi Akademik
      • Aplikasi Akademik
      • Pustaka Digital
      • Aplikasi Perpustakaan
      • Kalender Akademik
    • Keuangan & Umum
      • Biro Keuangan
      • Biro Umum
      • Aplikasi Sarana Prasarana
      • Aplikasi Kepegawaian
      • Keuangan Mahasiswa
    • Kemahasiswaan
      • Biro Kemahasiswaan
      • Agenda Kegiatan
      • Tracer Study Alumni
      • Bursa Kerja Unpas
      • Beasiswa
      • Unit Kegiatan Mahasiswa
      • Asrama
      • Poliklinik
      • Akses Internet
      • Network Attach Storage

Mahasiswa FK Unpas Raih Juara Dua di Piala Docfest 2024

Posted on Juli 11, 2024
Mahasiswa FK Unpas Raih Juara Dua di Piala Docfest 2024

BANDUNG, unpas.ac.id – Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Pasundan (FK Unpas) kembali mengikuti Docfest atau Doctor Festival pada tahun ini. Docfest merupakan Medical Expo yang disertai penampilan spesial dari setiap perwakilan mahasiswa Fakultas Kedokteran di Kota Bandung serta para dokter. Penampilan ini dijadikan ajang Piala Docfest 2024.

“Bukan hanya mahasiswa tapi para dokter di Kota Bandung juga memberikan special performance seperti tarian tradisional, angklung ataupun musik modern seperti band,” kata Mahasiswa FK Unpas, Rahmadhea Wiwi, Kamis (10/7/2024).

Mahasiswa FK Unpas Raih Juara Dua di Piala Docfest 2024
Mahasiswa FK Unpas tampil menyanyi di Docfest 2024. (Foto: FK Unpas)

Rahma mengatakan tujuan mengikuti Docfest adalah untuk mengembangkan minat dan bakat mahasiswa FK supaya bisa berkontribusi dalam upaya pelestarian budaya. Khususnya sesuai dengan Unpas yaitu melestarikan Budaya Sunda.

“Docfest 2024 menampilkan kolaborasi seni Sunda diantaranya tarian asal Jawa Barat, tari umbul-umbul dan live music lagu Bandung dari Yura Yunita yang dimainkan oleh band FK Unpas dan diiringi tarian modern,” katanya.

Mahasiswa FK Unpas Raih Juara Dua di Piala Docfest 2024
Mahasiswa dan civitas akademika FK Universitas Pasundan. (Foto: FK Unpas)

Ia menceritakan sebelum tampil para mahasiswa FK melakukan latihan terlebih dahulu. Walaupun latihan bertepatan dengan minggu ujian, tetapi mereka bisa menyesuaikannya.

“Jadwal latihan diinfokan tidak dadakan sehingga mahasiswa bisa memperkirakan skala prioritas antara belajar ujian dengan latihan Docfest. Misalkan jika minggu ini ada latihan dan ada ujian, maka mempersiapkan ujian terlebih dahulu dari jauh-jauh hari sehingga pada hari latihan bisa meluangkan waktu sekitar 2 jam,” terangnya.

Juara Dua Penampilan Terbaik
Mahasiswa FK Unpas Raih Juara Dua di Piala Docfest 2024
Penampilan mahasiswa FK Universitas Pasundan. (Foto: FK Unpas)

Proses memang tak akan mengkhianati hasil, para mahasiswa FK Unpas berhasil meraih juara dua pada Piala Docfest 2024. Hal ini merupakan kebanggaan bagi FK Unpas. Pencapaian tersebut merupakan bukti nyata kerja keras dan kreatifitas para mahasiswa dalam bidang seni dan budaya.

“Rasanya bangga sekali dan senang karena bisa menampilkan yang terbaik. Alhamdulillah menjadi satu dari dua universitas terbaik penampil di Piala Docfest 2024,” ucapnya.

Rahma berharap untuk tahun berikutnya rasa ketertarikan mahasiswa FK Unpas untuk berpartisipasi dalam kegiatan Docfest ini tinggi. Sehingga bisa menampilkan yang lebih baik lagi dan bisa membawa citra baik bagi almamater. (Rani)

Post Views: 420
Pos Sebelumnya
Sepak Terjang Eman Sulaeman Hakim Sidang Praperadilan Pegi Setiawan yang Juga Alumni Unpas
Pos Berikutnya
Pameran Endgame DKV Unpas Tampilkan Karya Terbaik Mahasiswa Akhir
100%
100%
Rektorat Universitas Pasundan
Email : rektorat@unpas.ac.id
Telepon : 622-2021440
Fax : 622-2021440
Alamat : Jl. Tamansari No.6-8 Kota Bandung
Media Sosial
Instagram
Facebook
X
TikTok
YouTube

Quick Link


> Pendaftaran Mahasiswa Baru
> Perpustakaan
> Berita Terkini
> Kehidupan Kampus
> Map Kampus

Lembaga Universitas


> Lembaga Penjaminan Mutu Internal
> Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat
> Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Syi'ar Islam
> Lembaga Budaya Sunda
> SPDPTIK
Kampus I
Telepon : 022-426222
Fax : 022-426222
Alamat : Jl. Lengkong Besar No.68
Kampus II
Telepon : 622-2021440
Fax : 622-2021440
Alamat : Jl. Tamansari No.6-8
Kampus III
Telepon : 022-7303049
Fax : 022-7303049
Alamat : Jl. Wartawan IV No.22
Kampus IV
Telepon : 022-2021440
Fax : 022-2021440
Alamat : Jl. Dr. Setiabudhi No.193
Kampus V
Telepon : 022-4210243
Fax : 022-4210243
Alamat : Jl. Sumatera No.41

© 2024 Universitas Pasundan – Webmaster All Rights Reserved – Privacy and Copyright

Universitas Pasundan